Cara Meningkatkan Brand Awareness Instagram

Instagram sekarang sudah menjadi salah satu media sosial untuk meningkatkan brand awareness di Instagram. Hal tersebut karena sudah banyak yang menggunakan Instagram dan dimana juga akan meningkatkan kemungkinan untuk berbagai macam brand melakukan layanan digital marketing Jakarta.

Banyak sekali brand-brand yang menjadi terkenal karena adanya Instagram. Berikut ini adalah beberapa cara yang bisa di lakukan untuk meningkatkan brand awareness melalui Instagram.

Inilah Cara Meningkatkan Brand Awareness di Instagram

  1. Berkolaborasi Dengan Influencer

Numpang tenar juga bisa digunakan dalam istilah ini. Hal ini dikarenakan harapannya dengan berkolaborasi sama influencer atau selebgram juga bisa menjadi cara langsung untuk membuat brand anda menjadi semakin terkenal.

Baca Juga : Pengertian Etika Profesi dan Contohnya

Akan tetapi juga dipastikan untuk berkolaborasi dengan influencer yang tepat dan sesuai dengan image yang ingin ditampilkan dari hasil kolaborasi tersebut. Selain itu juga harus dipastikan untuk memilih orang yang tepat agar target dari audience bisa tercapai.

  1. Menggunakan Iklan

Saat ini sudah layak untuk media elektronik dimana anda bisa memasang iklan yang bertujuan untuk mempromosikan brand anda. Bahkan anda juga bisa mengatur jenis iklan yang sesuai dengan kebutuhan brand anda. Target audience juga bisa anda atur berdasarkan usia dan lokasi hingga jenis kelamin.

Cara ini juga bisa dibilang lebih efektif karena bisa membantu iklan anda terbesar lebih luas dan juga bisa menjangkau pasar yang sesuai dengan jenis brand anda. Untuk membuat suatu iklan anda bisa menggunakan jasa digital marketing Instagram yang bisa buat iklan sesuai dengan kebutuhan brand anda.

  1. Membuat Konten yang Viral

Instagram merupakan media sosial yang berfokus pada gambar dan video, jadi untuk meningkatkan brand awareness di Instagram bisa dengan muda tertarik bahkan menyebarkan iklan anda tersebut. Dengan itu brand anda akan semakin berkembang dan lebih dikenal oleh masyarakat luas.

  1. Gunakan Slogan yang Mudah Diingat

Penggunaan slogan bertujuan untuk meningkatkan brand awareness dan juga menjadi salah satu cara yang sangat bagus. Slogan yang mudah diingat dan juga menarik bisa menjadi daya tarik bagi para konsumen untuk mengingatkan bahkan tertarik dengan brand anda.

Bahkan banyak juga slogan yang justru menjadi ciri khas dari suatu brand tersebut. Dan gunakan slogan yang menarik agar lebih mudah diingat oleh konsumen atau audience yang melihatnya. Akan tetapi harus dipastikan juga untuk menggunakan slogan yang sesuai dengan brand anda.

Karena pemakaian media sosial seperti Instagram lebih efektif untuk peningkatan penjual dan kesadaran merek produk.

  1. Gunakan Tools yang Tersedia

Instagram sekarang telah meluncurkan fitur terbarunya yang dikhususkan bagi para business user. Maksud dari fitur ini untuk mempermudah para bussines user untuk berhubungan dengan klien ataupun untuk melihat perkembangan akun Instagram mereka. Fitur yang tersedia yaitu akses telepon, sms, ataupun email secara langsung.

Baca Juga : 5 Prinsip Dasar Etika Profesi

Selain fitur kontak ini Instagram juga menyediakan analytics tool yang dapat membantu para pengguna untuk melihat data statistik dari ikatan dan tanggapan pengikut akun Instagram mereka. Data ini sangatlah bermanfaat untuk melihat kecondongan konten yang lebih diminati oleh para pengikut akun.

Melalui fitur ini kita dapat mengetahui bahwa semakin anda mengetahui bagaimana interaksi antara followers dan akun, semakin besar pula ikatan yang dapat dibangun melalui akun milik anda.

  1. Tentukan Kepribadianmu, Jadilah Konsisten

Biasanya orang yang baru menggunakan Instagram lebih memilih untuk mengupload suatu yang menarik bagi mereka. Bagaimanapun untuk mendapatkan jumlah pengikut yang lebih banyak kita tidak bisa begitu saja mengupload sebuah foto tanpa strategi yang jelas.

Sama hal seperti pengembangan sebuah brand untuk mendapatkan banyak pengikut pada Instagram kita juga harus memiliki pribadi yang dapat menjadi ciri khas kita. Kepribadian atau tema yang kita tentukan ini akan membuat akun kita terlihat lebih ‘manusiawi’ (humanis) dan pengikut akan memiliki pendekatan yang terasa lebih personal dengan akun kita.

Setelah kita menentukan kepribadian dari akun kita dan jangan lupa juga untuk selalu konsisten dengan kepribadian sahabat. Dengan cara itulah pengikut kita akan mengetahui warna dari akun sahabat. Misalnya sebuah akun yang menjual produk-produk kecantikan.

Tidak hanya untuk mempromosikan barang jualnya, akun tersebut juga bisa membuat kepribadiannya dengan memposting hal-hal lain yang berkaitan dengan kecantikan, misalnya public figure, beauty lifestyle, hingga tips kecantikan.

 

Penulis : Yafi

Sukai/Like Fan Page Facebook Garuda Cyber Indonesia

Subscribe Channel Youtube Garuda Cyber Indonesia

Follow Instagram Garuda Cyber Indonesia

Chat Wa

Artikel Terpopuler

Definisi Struktur Kontrol Perulangan Dalam Pemrograman Dan Contohnya

Pada dasarnya perulangan pada pemrograman yang sama dengan perulangan bahasa pemrograman lainnya. Struktur kontrol perulangan yang dipakai memilki suatu fungsi dari program yang akan dijalankan secara berulang. Contohnya anda ingin membuat tampilan nama anda sebanyak 100 kali, tentu akan sangat lama jika anda menuliskan kode program secara dengan manual. Dengan struktur kontrol perulangan bisa menampilkan dengan nama sebanyak 100 kali...