Kenapa Sih, Cewek Jarang Sekali Menjadi Programmer?

Dari judul di atas rasanya pertanyaan tersebut tidak asing lagi ditelinga kita. Ya, meski kita tau bahwa cewekpun ada yang menjadi programmer. Namun tidak bisa dipungkiri bahwa yang paling banyak menjadi seorang programmer tersebut adalah cowok. Kenapa begitu ya? Ada apa dengan cewek? Sebelumnya yuk kita kenali dulu. Siapa sih itu programmer?

Programmer atau pemrogram adalah seseorang yang memiliki keahlian dan bekerja pada bidang pembuatan program komputer menggunakan bahasa pemrograman tertentu dengan cara menulis dan mengubah script-script atau kode-kode dari sebuah sumber sehingga program tersebut dapat berjalan sesuai dengan yang diinginkan.

Beberapa programmer yang terkenal di Dunia adalah: John Backus, Richard Brodie, Vinton Cerf, Alan Cooper, Stroustrup, Linus Torvalds, Brian Behlendorf, dll.

Ya, dari barisan beberapa programmer yang dituliskan di atas sangat identik dengan cowok.

Mari kita lihat kenapa sih cewek jarang sekali menjadi programmer?

  1. Cewek lebih peduli dengan kesehatan dan penampilan

    Yap, sangat betul sekali. Programmer identik alias dicap sebagai manusia yang tidak peduli dengan penampilan dan kesehatan alias tidak terurus. Programmer lebih suka begadang sambil ngoding dan ditemani dengan segelas kopi. Rasanya jarang sekali jika cewek yang seperti itu.
  1. Cewek merupakan kaum sosialita

    Salah satu hobi cewek adalah hang out bersama teman-teman dan jalan-jalan sambil shopping. Jarang sekali cewek yang suka berjam-jam duduk didepan komputer mengurus kode-kode dengan algoritma yang sangat kompleks
  1. Cewek lebih mudah menyerah

    Menjadi seorang programmer tidak boleh mudah menyerah karena tidak jarang bug atau error selalu menggeluti barisan kode-kode yang ditulis. Untuk itu, sifat optimis dan pantang menyerah sangat dibutuhkan oleh programmer. Namun kenyataannya umumnya cewek dikenal dengan sifat mudah menyerah dan putus asa. Ya, meskipun tidak semuanya sih.
  1. Cewek memiliki emosi yang sangat tidak stabil

    Seorang programmer harus memiliki sifat sabar tingkat tinggi, karena umumnya sebuah aplikasi dibangun dalam waktu berbulan-bulan. Sehingga dibutuhkkan mood yang sangat konsisten dalam menggarap project. Seorang programmer harus bisa mengontrol emosi agar program dapat sukses dikerjakan dengan baik. Sedangkan cewek jarang yang bisa mengontrol emosi dengan baik, apalagi saat datang tamu bulanan. Umumnya mudah marah-mara sampai nangis.
  1. Lebih suka buka Situs Sosial dibanding Situs Tutorial

    Sosial media contohnya, jarang-jarang cewek lebih mengutamakan membuka situs tutorial. Palingan cewek lebih memilih mengunjungi situs drama korea.

Sekian beberapa alasan dari ribuan alasan kenapa programmer identik dengan cowok. Artikel ini tidak bermaksud menyinggung satu pihak yaa, namun saya hanya mengangkat dari kisah kebanyakan yang terjadi di dunia programmer laughing

 

Penulis : Cindy C. Pitaloka
#garudacyber08januari

Sukai/Like Fan Page Facebook Garuda Cyber Indonesia

Subscribe Channel Youtube Garuda Cyber Indonesia

Follow Instagram Garuda Cyber Indonesia

Chat Wa

Artikel Terpopuler

Definisi Struktur Kontrol Perulangan Dalam Pemrograman Dan Contohnya

Pada dasarnya perulangan pada pemrograman yang sama dengan perulangan bahasa pemrograman lainnya. Struktur kontrol perulangan yang dipakai memilki suatu fungsi dari program yang akan dijalankan secara berulang. Contohnya anda ingin membuat tampilan nama anda sebanyak 100 kali, tentu akan sangat lama jika anda menuliskan kode program secara dengan manual. Dengan struktur kontrol perulangan bisa menampilkan dengan nama sebanyak 100 kali...