Tips Ampuh Cara Atasi Komputer Yang Tidak Bisa Install Program

 

Masalah komputer yang tidak bisa untuk menginstall program ini akan muncul ketika kita akan menginstall program yang kita perlukan, namun ada kegagalan atau error dalam proses penginstalan nya maka windows akan mengeluarkan sebuah pesan pop-up yang berbentuk seperti berikut:

Namun, tidak perlu khawatir akan hal tersebut karena ini terjadi akibat adanya sebuah service yang terhenti atau disable yaitu windows installer service, sehingga service tersebut tidak akan dapat digunakan.Hal ini dapat terjadi apabila kita terlalu sering menggunakan windows dalam keadaan safe mode ataupun jufga terlalu sering menginstal dan me-remove program dan juga kemungkinan windows installer tidak terinstall dengan benar. Dengan kondisi seperti ini kita harus dapat mencari cara supaya kita bisa merepair windows installer agar bisa digunakan lagi tanpa harus merepair windows nya.

Cara-caranya sangat mudah yaitu hanya dengan mengaktifkan kembali layanan windows intaller yang disable tersebut, berikut langkah-langkahnya :

  1. Langkah pertama kita harus mengklik start-control panel-system and security-administrasi tools, seperti berikut ini :
  2. Setelah langkah pertama, selanjutnya kita lakukan doble klik pada administrative tools maka akan muncul windows baru, lalu klik service. maka akan muncul bebarapa service-service yang akan bisa kita mengatur mana service yang akan kita gunakan atau yang tidak akan digunakan.
  3. Pada item service maka akan muncul bebarapa service-service yang akan dapat kita atur mana service yang akan kita gunakan atau yang tidak akan digunakan.
    Setelah itu, scroll kebawah untuk mencari windows installer.
  1. Setelah ditemukan, doble klik windows intaller tersebut dan akan muncul properti dari windows intaller tersebut lalu pilih start. seperti tampilan sebagai berikut.
  2. Setelah start diklik maka akan diproses pengaktifan windows installernya, kita hanya akan menunggu beberapa saat waktu pengaktifannya.
  3. Setelah prosesnya selesai maka kita akan diberitahu bahwa jika proses service berhasil maka pada kolom service status diberi keterangan started winndows installer telah berhasil dan silahkan coba untuk menginstall program yang anda inginkan.

Demikianlah cara-cara untuk mengatasi permasalahan komputer yang tidak bisa menginstall program, dan bagi yang mengalami permasalahan seperti ini silahkan ikuti tutorialnya. Selamat mencoba. cool

Penulis : Wike
#GarudaCyber14Januari

Sukai/Like Fan Page Facebook Garuda Cyber Indonesia

Subscribe Channel Youtube Garuda Cyber Indonesia

Follow Instagram Garuda Cyber Indonesia

Chat Wa

Artikel Terpopuler

Definisi Struktur Kontrol Perulangan Dalam Pemrograman Dan Contohnya

Pada dasarnya perulangan pada pemrograman yang sama dengan perulangan bahasa pemrograman lainnya. Struktur kontrol perulangan yang dipakai memilki suatu fungsi dari program yang akan dijalankan secara berulang. Contohnya anda ingin membuat tampilan nama anda sebanyak 100 kali, tentu akan sangat lama jika anda menuliskan kode program secara dengan manual. Dengan struktur kontrol perulangan bisa menampilkan dengan nama sebanyak 100 kali...